Langsung ke konten utama

Penjelasan dan Tujuan Koperasi

Pada blog ini, saya akan menjelaskan kepada teman-teman semuanya tentang apa itu koperasi Mungkin kita sering mendengar tentang koperasi ya, tapi pertanyaannya apa yang kita ketahui tentang Lembaga ini....

 Koperasi adalah usaha bersama untuk mencapai tujuan. Lambang koperasi Indonesia telah berubah pada tanggal 17 April 2012 sesuai dengan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 02/Per/M.KUKM/IV/2012 tentang Penggunaan Lambang Kperasi Indonesia.Identitas Koperasi Indonesia itu dituangkan dalam logo sekuntuk Bunga Teratai yang bertuliskan Koperasi Indonesia LHO....
Hasil gambar untuk koperasi
Gambar Bunga Teratai melambangkan bahwa koperasi Indonesia harus selalu berkembang, cermelang, inovatif, berwawasan sekaligus variatif dan produktif dalam kegiatanya.

 Tujuan dan Manfaat Koperasi :
Koperasi memiliki beberapa manfaat dan tujuan yang sangat dapat membantu para anggotanya lho gaes....    Anggota koperasi adalah pengurus sekaligus sebagai pengguna jasa koperasi, MAJU  atau tidaknya koperasi sangat ditentukan oleh anggotanya yang juga berperan dalam kepengurusan sebuah Koperasi.
1.      Tujuan koperasi adalah menyejahterakan setiap anggota dan masyarakat
2.    
       Manfaat  koperasi adalah
1, Memenuhi kebutuhan sehari – hari
2,  Membeli barang dengan harga murah
3,  Melatih hidup bertanggung jawab
4,  Melatih bermusyawarah dan gotong royong


Koperasi pun memiliki 2 AZAS yaitu Kekeluargaan dan Gotong royong..., beberapa jenis koperasi adalah berikut :
1.      Koperasi Sekolah
2.      Koperasi Fungsional
3.      Koperasi Unit desa

Sekian informasi yang bisa saya sampaikan, semoga bermanfaat..
Thanks, and stay on the top !

Informasi lain :

Penjelasan tentang Perdagangan Internasional

Ulasan Tenang Rusia, Negara terbesar di Dunia

Kerennya Elektromagnet dalam kehidupan

Komentar

Posting Komentar

Populer

Penjelasan dan Pengertian Globalisasi

Bertemu lagi bareng saya dalam kesempatan yang baik ini. Dalam blog ini, saya akan menjelaskan kepada kalian semua tentang Globalisasi..., sebelumnya ada yang tau apa itu Globalisai??? Jadi Globalisai adalah  proses penduniaan atau pengglobalan yang ditandai dengan seolah-olah hilangnya batas-batas wilayah dunia.  Dampak globalisasi dapat berupa dampak negatif dan positif...  Perubahan pelilaku masyarakat yaitu sebagai berikut :   Gaya hidup Makanan Pakaian  Komunikasi Nilai-nilai Tradis Bukti adanya globalisasi adalah internet. Dengan adanya internet, kalian tentu bisa berkomunikasi dengn orang lain yang berjarak jauhkan....?? Selain itu informasi atau apapun yang kalian ingin ketahui akan sangat mudah kalian dapatkan, hanya perlu menulis dan tekan "SEARCH" Sudah sepatutnya kita meningkatkan pemahaman tentang globalisasi dan pengetahuan kita akan dunia globalisasi. Karena Internet dapat menjadi faktor penyukses masa depan kalian atau bahkan menghan

PENGERTIAN DAN PENJELASAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL

PENGERTIAN & PENJELASAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL Perdagangan Internasional adalah proses penukaran barang dan jasa yang dilakukan oleh 2 negara atau lebih dengan tujuan mendapatkan laba (keuntungan). Perdagangan Internasional terjadi karena  perbedaan suatu negara dengan negara lainnya dalam menghasilkan barang atau jasa. Ada negara yang kaya akan sumber daya alam, ada juga negara yang kurang memiliki sumber daya alam. Perbedaan ini dipengaruhi oleh luas daerah, letak geografis, dan iklim dari negara tersebut. Perbedaan ini berbanding terbalik dengan kebutuhan masyarakat yang beragam dan sangat banyak.  Tujuan Perdagangan Internasional adalah untuk memenuhi barang dan jasa yang tidak dapat dihasilkan dinegara sendiri. Dengan demikian maka kebutuhan akan terpenuhi dan harga barang kebutuhan akan terkendali. Ciri-ciri perdagangan interasional adalah : Kegiatannya dilakukan dalam wilayah antarnegara Pembeli dan penjual tidak berinteraksi secara langsung Mata uang yang dig