Halo teman.., apa kabar hari ini, bertemu lagi dengan saya Ezra Satria Merdeka di ezrsm.blogspot.com . Kali ini saya akan menjelaskan pada kalian semua tentang "KEMAGNETAN" Sebelumnya ada yang tau apa yang dimaksud dengan Kemagnetan ??? Jadi istilah Kemagnetan berasal dari bahasa Yunani , yaitu 'magnesia'. Magnet adalah suatu benda yang dapat menarik benda-benda yang terbuat dari besi, baja, dan logam-logam tertentu. Ada 3 jenis bahan berdasarkan sifat Kemagnetannya, yaitu : Ferromagknetik : adalah bahan yang dapat ditarik kuat oleh magnet. Contoh bahan feromagnetik adalah besi, nikel, baja. Paramaggnetik : adalah bahan yang masih dapat ditarik oleh magnet namun gaya tarikannya lemah. Contoh bahan paramagnetik seperti alumunium, dan platinum. Diamagnetik : adalah bahan yang sama sekali tidak terpengaruh oleh medan magnet. Contoh bahan diamagnetik adalah emas, bismuth, dan merkuri. Selain penjelasan diatas, dalam mempelajari teori kemagnetan, sebaikny
Halo Friends.. Welcome di blog pertama saya. Kalian bisa memberi saran/request topik dengan cara berkomentar pada kolom komentar yang tersedia. Thanks, and stay on the top! IG : @ezrsm_